Wednesday, May 30, 2018

3rd Assignment (Bahasa Inggris Bisnis 2)

1. Embedded Question
Embedded Question adalah pertanyaan yang ada di dalam pertanyaan atau pernyataan lain.
Embedded question digunakan untuk menyatakan sebuah pertanyaan seperti berikut ini :
  • I wonder
  • Do you know
  • I am not sure
  • I have no idea
  • Can you remember
  • please tell me


Aturan Embedded Question Dalam Bahasa Inggris
1.Embedded question tersusun denga pola subject mendahului verb atau kata kerja.
Contoh :
  • can you tell me what you like? (dapatkah kamu menceritakan padaku apa yang kamu suka?)
  • I wonder if you could lend me your money (aku terkesan jika kamu dapat meminjamiku uang mu)
  • I want to know if he is full  (aku ingin tau jika dia kenyang)
2.Embedded question diakhiri dengan kata tanya jika berbentuk interrogative dan diakhiri dengan fullstop atau titik jika berupa statement atau pernyataan.
Contoh :
  • do you have reason why we should go now? (apakah kamu punya alasan mengapa kita harus pergi sekarang?)
  • I have no idea why she is angry (aku tidak memiliki ide mengapa dia marah)
  • I have no reason why I miss him (aku tidak punya alasan mengapa aku merindukanya)
3.If dan whether digunakan jika tidak ada question words.
Contoh :
  • Do you know if he loves another girl? (apakah kamu tau jika dia mencintai wanita lain?)
  • do you know whether he can go to German? (apakah kamu tau jika dia bisa pergi ke jerman?)
  • Do you know if I am happy? (apakah kamu tau jika aku bahagia?)
4.Bentuk Contraction tidak digunaka diakhir kalimat.
Contoh :
  • Do you know who he is? (apakah kamu tau siapa dia?)
  • Do you know who she is? (apakah kamu tau siapa dia?)
  • do you know what it is? (apakah kamu tau apa ini?)

referensi :http://www.kuliahbahasainggris.com/pengertian-aturan-dan-contoh-embedded-questions-dalam-bahasa-inggris/

2. Condisional Sentence

Pengertian Conditional Sentence ( Kalimat Pengandaian ),Rumus dan Contoh kalimatnya- Conditional Sentence  atau Kalimat pengandaian adalah kalimat yang digunakan untuk menyatakan peristiwa/ perbuatan yang bias terjadi atau mungkin tidak bisa terjadi .
Conditional Sentence terdiri atas kalimat majemuk (compound sentence), yaitu kalimat yang terdiri atas Main Clause (klausa utama atau induk kalimat ) dan Subordinate Clause (klausa pelengkap/ anak kalimat). Kedua kalimat ini  dihubungkan dengan  kata depan (Preposisi)“ If (jika) ”.

Rumus Condisional Sentence Type 1 :
adalah kalimat pengandaian yang mungkin bisa terjadi atau biasa disebut present real.
Rumus :
If + Subject + verb-1, Subject + will +  verb 1 atau
Subject + will + infintive, If + Subject + verb1.

Contoh Kalimat Conditional Sentence Type 1.
1. She will arrive here on time if she ride her bike in hurry.

2. If they don’t come to my birthday party, I will send them a message.

3. She will have much money if she work hard.

4. Adri will go on to school on time if he wake up early.

5. Jimmy will be the winner if he finish the race at the front.

Rumus Condisional Sentence Type 2:
adalah kalimat pengandaian yang sangat tidak mungkin bisa terjadi atau biasa disebut past  unreal.
Rumus :
If   +  S + V2 +objek ,  +  S + Would + Verb 1 + Objek  atau
S + Would + Verb , If +  S+ V2 + Objek

Contoh Kalimat Conditional Sentence Type 2.
1. If I were a bird,I would fly to the mount everest
2. You would not be here, If she did not help you.

Fungsi COndisional Sentence Type 3:

adalah kalimat pengandaian yang  mungkin bisa terjadi namun kemungkinan untuk terjadi sangat kecil karena peristiwa tersebut sudah terjadi di waktu lampau.
Rumus:
If + S + had + Verb 3,  S + would + have + Verb 3 atau
S + would + have + Verb 3, If + S + had + Verb 3

Contoh Kalimat Conditional Sentence Type 3.
1. If I had had much money, I would have bought a new house in jakarta.

2. She would have graduated from university if she had finished final exam.

3. If John had driven his car carefully, we would not have got an accident.

4. If had been a big boss, I would have a new office in new York.

5. My father would have been here, if the flight had not been canceled.

Referensi : http://www.berpendidikan.com/2017/03/pengertian-conditional-sentence-kalimat.html

3. Degrees Of Comparasion

Degrees of Comparison atau kalimat  perbandingan adalah penggunaan kata sifat yang digunakan untuk menyatakan tingkat perbandingan kalimat. Dalam bahasa Inggris Degrees of Comparison terdapat 3 bentuk perbandingan, yaitu :

1. Positive Degree

Positive Degree adalah kata sifat yang digunakan untuk menyatakan bahwa suatu benda atau orang   antara satu dengan yang lainnya memiliki tingkatan yang sama.
Rumus :
S + to be + as + adjective + as + O
CONTOH :
1) Andira is as clever as maya
2) I am as smart as vino


2.Comparative Degree

Comparative Degree adalah kata sifat yang digunakan untuk menyatakan bahwa keadaan suatu benda atau orang memiliki tingkatan  lebih dari pada benda atau orang yang lainnya.
Rumus :
S + to be + ADJECTIVE  + ER  + than + O
S + to be + MORE + ADJECTIVE  + than + O
CATATAN:
1. Kata sifat yang berakhiran huruf -e dirubah menjadi comparative dengan menambahkan –r pada kata sifatnya.

Contoh :



·                     Brave : berani menjadi  Braver : lebih berani
·                     Large : luas    menjadi    Larger : lebih luas
·                     Wide : lebar   menjadi   Wider : lebih lebar


2. Kata sifat yang memiliki satu suku kata dan berakhiran dengan huruf mati dapat dirubah menjadi comparative dengan menambahkan –er pada kata sifatnya

Contoh :


·                     Hard : keras   menjadi  Harder : lebih keras
·                     High : tinggi    menjadi  Higher : lebih tinggi
·                      Low : rendah menjadi  Lower : lebih rendah


3. Kata sifat yang berakhiran huruf mati setelah satu huruf hidup yang berbunyi dapat diubah menjadi comparative dengan menggandakan huruf mati tersebut dan kemudian menambahkan –er pada kata sifatnya.

Contoh :


·                     Big : besar     menjadi Bigger: lebih besar
·                     Fat : gemuk    menjadi Fatter : lebih gemuk
·                     Hot : panas   menjadi  Hotter : lebih panas


4.Kata sifat berakhiran huruf -y setelah huruf mati diubah menjadi comparative dengan cara mengganti  akhiran  (y) dengan huruf (i) kemudian ditambahkan -er.

Contoh :


·                     Crazy : gila      menjadi  Crazier : lebih gila
·                     Easy : mudah   menjadi  Easier : lebih mudah
·                     Happy : gembira   menjadi Happier : lebih gembira


5.Kata sifat berakhiran -r, -er, -le, -ow diubah menjadi comparative dengan menambahkan -er.

Contoh :



·                     Clever : pandai  menjadi  Cleverer : lebih pandai
·                     Near : dekat      menjadi  Nearer : lebih dekat
·                     Poor : miskin     menjadi   Poorer : lebih miskin



6. Kata sifat yang memiliki tiga suku kata atau lebih dapat dirubah menjadi comparative dengan menambahkan  awalan more.

Contoh :



·                     Difficult : sulit menjadi  More difficult : lebih sulit 
·                     Delicious : enak  menjadi  More delicious : lebih enak
·                     Beautiful : cantik  menjadi  More beautiful : lebih cantik


7. Beberapa kata sifat yang dirubah menjadi comparative dengan pola yang irregular atau tidak tetap.

Contoh :


·                     Good  : bagus            menjadi   Better  : lebih bagus
·                     Bad          : buruk      menjadi    Worse      : lebih buruk
·                     Little  : sedikit    menjadi   Less         : lebih sedikit
·                     Much  : banyak    menjadi    More        : lebih banyak
·                     Far         : jauh            menjadi    Farther/further : lebih jauh
3.Superlative Degree
Superlative Degree adalah kata sifat yang digunakan untuk menyatakan bahwa suatu orang atau benda memiliki tingkatan  paling tinggi  dibanding orang atau benda  lainnya.

1. Kata sifat yang berakhiran huruf -e diubah menjadi comparative dengan menambahkan –st pada kata sifatnya.

Contoh :


·                     Brave : berani menjadi  Bravest : paling berani
·                     Large : luas    menjadi    Largest : paling luas
·                     Wide : lebar   menjadi   Widest : paling lebar


2. Kata sifat yang memiliki satu suku kata dan berakhiran dengan huruf mati dapat dirubah menjadi comparative dengan menambahkan –st pada kata sifatnya.

Contoh :


·                     Hard : keras   menjadi  Hardest : Paling keras
·                     High : tinggi    menjadi  Highest : Paling tinggi
·                     Low : rendah menjadi  Lowest : Paling rendah


3. Kata sifat yang berakhiran huruf mati setelah satu huruf hidup yang berbunyi dapat diubah menjadi comparative dengan menggandakan huruf mati tersebut dan kemudian menambahkan –st pada kata sifatnya.

Contoh :



·                     Big : besar     menjadi Biggest: Paling  besar
·                     Fat : gemuk    menjadi Fattest : Paling  gemuk
·                     Hot : panas   menjadi  Hottest : Paling  panas


4.Kata sifat berakhiran huruf -y setelah huruf mati diubah menjadi comparative dengan cara mengganti  akhiran  (y) dengan huruf (i) kemudian ditambahkan -st.

Contoh :



·                     Crazy : gila      menjadi   Craziest : Paling gila
·                     Easy : mudah   menjadi    Easiest : Paling mudah
·                     Happy : gembira  menjadi  Happiest : Paling gembira


5.Kata sifat berakhiran -r, -er, -le, -ow diubah menjadi comparative dengan menambahkan -st.

Contoh :



·                     Clever : pandai  menjadi  Cleverest : Paling pandai
·                     Near : dekat      menjadi  Nearest  : Paling dekat
·                     Poor : miskin     menjadi   Poorest  : Paling miskin



6. Kata sifat yang memiliki tiga suku kata atau lebih dapat dirubah menjadi comparative dengan menambahkan  awalan most.

Contoh :



·                     Difficult : sulit menjadi  Most difficult : Paling sulit 
·                     Delicious : enak  menjadi  Most delicious : Paling enak
·                     Beautiful : cantik  menjadi  Most  beautiful : Paling  cantik


7. Beberapa kata sifat yang dirubah menjadi comparative dengan pola yang irregular atau tidak tetap.

Contoh :


·                     Good  : bagus     menjadi   Best   : paling bagus
·                     Bad          : buruk      menjadi    Worst  : paling buruk
·                     Little  : sedikit    menjadi   Least  : paling sedikit
·                     Much   : banyak    menjadi    Most  : paling banyak
·                     Far            : jauh            menjadi    Farthest/furthest: paling jauh


Referensi : http://www.berpendidikan.com/2017/04/pengertian-bentuk-dan-contoh-degrees-of.html

No comments:

Post a Comment